Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita EURO 2020 - Virgil van Dijk Absen, Timnas Belanda Rugi, Liverpool Untung

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 3 Juni 2021 | 04:00 WIB
Ilustrasi Grup C EURO 2020.
TARA YANUAR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Grup C EURO 2020.

Baca Juga: Man City Fokus Cari Pengganti Sergio Aguero di Bursa Transfer Musim Panas 2021

Situasi tersebut jelas merugikan bagi Liverpool mengingat Van Dijk adalah figur utama dalam kesuksesan tim dalam merebut gelar Liga Inggris musim lalu.

Timnas Belanda pun turut dirugikan dengan absennya bek berusia 29 tahun tersebut mengingat peran vitalnya di lini belakang.

Tekel horor Jordan Pickford kepada Virgil van Dijk dalam laga Everton vs Liverpool di Goodison Park, 17 Oktober 2020.
SPORTINGLIFE_FC
Tekel horor Jordan Pickford kepada Virgil van Dijk dalam laga Everton vs Liverpool di Goodison Park, 17 Oktober 2020.

Ketidakhadiran Van Dijk memaksa Frank de Boer memercayakan lini belakang The Oranje pada Matthijs de Ligt, Stefan de Vrij, dan Daley Blind untuk Euro 2020.

Kondisi yang dialami Van Dijk dan Belanda turut mengundang perhatian rekannya di Liverpool, Andrew Robertson.

Baca Juga: Berita EURO 2020 - Thierry Henry Ikhlas Kalau Rekor Golnya Dipecahkan Olivier Giroud

Andrew Robertson menilai absennya Van Dijk jelas merugikan bagi Belanda di Euro 2020.

Robertson juga melihat dari sudut pandang lain jika absennya bek termahal Liverpool itu bakal menguntungkan The Reds.

Kapten timnas Skotlandia tersebut mengungkapkan bahwa jika Van Dijk sepenuhnya fit, maka musim depan Liverpool bakal sangat terbantu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : The Herald
REKOMENDASI HARI INI

Baru juga Tes MotoGP Barcelona 2024 Selesai, Manajer Tim dan Pembalap Repsol Honda Sudah Berselisih

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X