Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seperti Owi/Butet, Greysia/Apriyani Juga Temui Psikolog untuk Hadapi Olimpiade Tokyo 2020

By Diya Farida Purnawangsuni - Rabu, 9 Juni 2021 | 00:45 WIB
Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, tampil pada partai kedua melawan Jepang pada Kejuaraan Beregu Asia 2020 di Rizal Memorial Coliiseum, Manila, Filipina, Jumat (14/2/2020).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, tampil pada partai kedua melawan Jepang pada Kejuaraan Beregu Asia 2020 di Rizal Memorial Coliiseum, Manila, Filipina, Jumat (14/2/2020).

BOLASPORT.COM - Kurang dari dua bulan menjelang Olimpiade Tokyo 2020, berbagai persiapan terus dimatangkan para calon Olimpian, tak terkecuali pasangan ganda putri nasional Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu.

Dikutip dari Badminton Indonesia, duet Greysia Polii/Apriyani Rahayu bertekad menyumbang medali dari nomor ganda putri untuk kali pertama sepanjang penyelenggaraan Olimpiade.

Kendati demikian, satu-satunya wakil dari nomor ganda putri itu tetap diminta tidak terlalu stres ketika menjaga ekspetasi publik dan PP PBSI.

Apalagi, Olimpiade Tokyo 2020 akan menjadi partisipasi pertama bagi Apriyani Rahayu pada pesta olahraga dunia empat tahunan tersebut.

Baca Juga: Indonesia Punya Wakil Terbanyak Ke-2 pada Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020

"Untuk sisi fisik, mereka (Greysia/Apriyani) sudah siap, tetapi ini kan turnamen besar di olahraga, bukan hanya bulu tangkis, dan digelar pun hanya empat tahun sekali. Jadi, saya menaruh perhatian lebih pada masalah non-teknisnya," tutur pelatih kepala ganda putri nasional Indonesia, Eng Hian.

"Bagaimana saya bisa menjaga mereka tidak berada di bawah tekanan atau terlalu berekspetasi tinggi. Saya buat serileks mungkin seperti turnamen biasa saja," kata pria yang akrab disapa Didi itu.

Baca Juga: Tunggal Putra Asli Indonesia pada Olimpiade Tokyo 2020 Bukan Cuma Anthony dan Jonatan


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Badminton Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X