Pertemuan dengan Swedia nanti malam bisa dibilang adalah ulangan babak Kualifikasi.
Spanyol mengalahkan Swedia 3-0 di Madrid dan ketika bertandang menahan seri 1-1, sehingga tetap diunggulkan dalam laga kali ini.
"Jika Anda meminta saya untuk kalah besok tetapi memenangkan dua pertandingan berikutnya dan lolos sebagai juara grup maka ... saya akan setuju dengan itu," kata Lusi Enrique dilansir BolaSport.com dari UEFA.
"Tapi sebenarnya laga pertama adalah seperti mengukur suhu: 'Apakah kita baik-baik saja?' Seperti itulah."
Baca Juga: Berita EURO 2020 - Fan Inter Milan Beri Hormat ke Bek AC Milan Simon Kjaer
"Pertandingan pertama dapat berfungsi untuk membangkitkan kepercayaan diri, melihat seberapa besar arti kompetisi bagi kami, dan jika Anda menang dengan cara yang menunjukkan kualitas Anda, maka itu adalah cara yang bagus untuk memulai."
5 Pertandingan Terakhir Spanyol:
- 26/03/2021 Spanyol 1-1 Yunani
- 28/03/2021 Georgia 1-2 Spanyol
- 01/04/2021 Spanyol 3-1 Kosovo
- 05/06/2021 Spanyol 0-0 Portugal
- 09/06/2021 Spanyol 4-0 Lithuania
5 Pertandingan Terakhir Swedia :
- 26/03/2021 Swedia 1-0 Georgia
- 29/03/2021 Kosovo 0-3 Swedia
- 31/03/2021 Swedia 1-0 Estonia
- 29/05/2021 Swedia 2-0 Finlandia
- 06/06/2021 Swedia 3-1 Armenia
Head to head Spanyol vs Swedia :
- 16/10/2019 Swedia 1-1 Spanyol
- 11/06/2019 Spanyol 3-0 Swedia
- 14/06/2008 Swedia 1-2 Spanyol
- 18/11/2007 Spanyol 3-0 Swedia
- 08/10/2006 Swedia 2-0 Spanyol
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | UEFA, Goal.com/en |
Komentar