"Saya pikir kami telah bermain bagus. Hasil ini lebih dari sekadar kemenangan yang adil."
"Kami bermain bagus di babak pertama, kami memegang kendali penuh permainan tetapi babak kedua kami sedikit khawatir."
"Semua pemain di lapangan ingin menang dan ketika itu terjadi (kebuntuan), kadang-kadang bisa mengkhawatirkan dan kami membiarkan mereka melakukan serangan balik."
Baca Juga: Berita EURO 2020 - Muncul dari Langit, Aksi Protes Greenpeace Warnai Laga Jerman vs Prancis
"Gol pertama telah membuka jalan kami karena setelah itu Hungaria harus tampil untuk menciptakan peluang."
"Begitulah cara para pemain kreatif kami menemukan jalan mereka ke dalam permainan."
"Saya rasa hasil ini cukup bagus, kami menang 3-0," ujar Santos menambahkan.
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Sportsmole |
Komentar