Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Insiden Leonard Tupamahu Pukul Pemain Persis Solo

By Metta Rahma Melati - Rabu, 16 Juni 2021 | 20:20 WIB
Para pemain Persis Solo merayakan gol ke gawang Bhayangkara FC dalam uji coba di Stadion Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Sabtu (5/6/2021).
persissolo.id
Para pemain Persis Solo merayakan gol ke gawang Bhayangkara FC dalam uji coba di Stadion Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Sabtu (5/6/2021).

Baca Juga: Raja Asisst Madura United Siap Manjakan Sang Bintang Baru

Delvin Rumbino menerima umpan lambung pemain Persis, ia dibawah pengawalan ketat Leonard Tupamahu.

Ketika mencoba keluar dari pengawalan, Leonard memukul kepala Delvin hingga terjatuh.

Leonard Tupamahu pun menerima kartu kuning.

Sementara itu, pelatih Persis Solo Eko Purdjianto menanggapi hasil uji coba melawan Bali United. Ia akan mengevaluasi tim.

"Tentu ada evaluasi untuk tim. Kita melihat kelemahan tim, kurangnya di mana. Babak pertama kita bisa mengimbangi dan mendapat beberapa peluang namun belum dapat dimaksimalkan," ujar Eko Purdjianto, dilansir dari laman resmi Persis.

"Itu jadi pekerjaan rumah buat kita. Babak kedua kita lengah, dan Bali United berhasil mencetak gol," ujarnya.

Ia juga menyampaikan pekerjaan rumah bagi Persis Solo.

"Pekerjaan rumah utama kita yakni finishing, dan organisasi pertahanan. Kita sudah menemukan line up utama dengan beberapa pemain yang baru bergabung. Terlepas dari progres, masih banyak kelemahan yang harus kita tambal di situ," ujar Eko Purdjianto.

"Banyak pemain di setiap posisi, tapi saya sudah mendapat gambaran untuk kerangka tim utama. Tinggal memaksimalkan saja. Untuk saya pribadi merasa masih kurang," ujarnya.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X