Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita EURO 2020 - Ogah Ikutan Aksi Cristiano Ronaldo, Pelatih Timnas Inggris Beberkan Alasannya

By Adi Nugroho - Jumat, 18 Juni 2021 | 16:35 WIB
Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate
TWITTER.COM/ENGLAND
Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate

Tanggapan tersebut diungkapkan Gareth Southgate ketika berbicara dalam konferensi pers pra-pertandingan timnas Inggris melawan timnas Skotlandia yang akan digelar pada Jumat (18/5/2021) waktu setempat atau Sabtu pukul 02.00.

Dalam kesempatan itu, Gareth Southgate mengaku enggan memindahkan botol minuman soda yang ada di hadapannya seperti apa yang dilakukan Cristano Ronaldo.

Southgate mengambil sikap itu karena dia mencoba menghargai pihak sponsor, pihak yang menurutnya telah banyak membantu sepak bola berkembang.

Baca Juga: Tyson Fury: Deontay Wilder Lebih Berbahaya daripada Anthony Joshua

"Saya pikir ada banyak sponsor dalam olahraga dan dampak dari uang mereka di semua tingkatan membantu olahraga berfungsi, khususnya olahraga akar rumput di negara kita yang membutuhkan banyak investasi," ucap Southgate seperti dikutip BolaSport.com dari SportBible.

"Tanpa beberapa perusahaan itu berinvestasi, maka sangat sulit untuk menyediakan fasilitas yang kita butuhkan," tambahnya.

Baca Juga: Gara-gara Ini Barcelona Terancam Kehilangan Wonderkid Mahalnya

Lebih lanjut, Southgate memberikan pandangan pribadinya soal konsumsi minuman bersoda.

Menurut Southgate, tindakan menyingkirkan begitu saja minuman soda dari kebiasaan sehari-hari tidak seperlunya dilakukan.

Karena menurut Southgate, meski ada risiko dari konsumsi produk seperti itu, namun semuanya masih bisa dihindari apabila digunakan dalam takaran yang wajar.

Baca Juga: Menyusul Keluar dari Real Madrid, Sergio Ramos Dapat Sambutan dari Zinedine Zidane

"Saya pikir dengan apa pun, tentu saja kita memerhatikan, di negara kita, obesitas dan kesehatan," tutur Southgate.

"Namun, semuanya bisa dilakukan dalam jumlah sedang dan saya pikir apa pun yang Anda ambil bagian atau ambil bagian dalam jumlah sedang, jarang menjadi masalah besar," kata pelatih berusia 50 tahun itu menambahkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sportbible
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Bekal Mumpuni Jonatan Chirstie Jelang Berebut Tiket Final Lawan Shi Yu Qi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X