Baca Juga: Prakiraan Formasi Jerman vs Hungaria - Mueller Cedera, Duo Pelari Bayern Muenchen Bantu Zidane KW
Hal itu terbukti dengan dua laga awal di fase grup yang dilalui oleh skuad Marco Rossi.
Meski takluk 0-3 dari Portugal, Hungaria mampu menghadirkan kejutan dan membuat repot Cristiano Ronaldo cs.
Lalu kala menahan imbang 1-1 Prancis, Hungaria berhasil unggul lebih dulu sebelum Antoine Griezmann menyelamatkan Les Bleus.
Oleh karena itu, Magyarok bisa disebut sebagai kerikil bagi tim-tim besar di Grup F Euro 2020.
Baca Juga: EURO 2020 - Berkat Gol Cantik ke Gawang Skotlandia, Luka Modric Selevel Cristiano Ronaldo
Adapun menilik rekor pertemuan antara Jerman dan Hungaria, kedua tim bisa optimistis.
Pasalnya, perbedaan jumlah kemenangan keduanya tidaklah terpaut jauh.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | UEFA.com |
Komentar