Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Babak 16 Besar EURO 2020 - Belanda vs Republik Ceska, Wijnaldum Enggan Anggap Remeh Lawan

By Rebiyyah Salasah - Jumat, 25 Juni 2021 | 13:00 WIB
Aksi dua bintang Belanda, Memphis Depay dan Georginio Wijnaldum, dalam laga kontra Makedonia Utara pada EURO 2020.
TWITTER.COM/ONSORANJE
Aksi dua bintang Belanda, Memphis Depay dan Georginio Wijnaldum, dalam laga kontra Makedonia Utara pada EURO 2020.

"Jika Anda melihat jadwal, laga favorit ada di sisi lain. Kami bisa saja bertemu lawan top."

"Pada saat yang sama, itu tidak masalah. Republik Ceska memiliki tim yang bagus dan kami menempatkan mereka sebagai pertandingan top."

"Kami telah menonton pertandingan dan kemudian Anda melihat apa yang bisa terjadi."

"Kemudian Hongaria lolos dan Portugal keluar, lalu Jerman dan akhirnya Hongaria tersingkir. Ketegangan itulah yang membuat sepak bola begitu indah," ucapnya menambahkan. 

Wijnaldum juga mengomentari dicoretnya Luuk de Jong dari skuad setelah mengalami cedera lutut. 

Pemain anyar Paris Saint-Germain mengatakan bahwa Luuk de Jong akan dirindukan.

Baca Juga: Dua Kali Gagal Penalti, Spanyol Ikuti Rekor Buruk Belanda di Piala Eropa 2000

"Meskipun perannya tidak terlalu besar di Kejuaraan Eropa ini, Luuk adalah salah satu pemimpin dalam tim," ujar Wijnaldum. 

"Dia memberikan segalanya selama sesi latihan, terutama ketika kami bermain melawan pergantian pemain dengan starting eleven."

"Ketika dia melihat atau menemukan sesuatu, dia memberikan pendapatnya yang didengarkan."

"Dia pemain hebat untuk dimiliki di tim Anda, seseorang yang telah membuktikan nilainya di masa lalu. Kami akan merindukannya," tuturnya mengakhiri. 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Voetbal International

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X