Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Termasuk Minions, Inilah 7 Pebulu Tangkis Indonesia yang Debut pada Olimpiade Tokyo 2020

By Diya Farida Purnawangsuni - Minggu, 27 Juni 2021 | 09:50 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting sukses melaju ke semifinal Thailand Yonex Open 2021.
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting sukses melaju ke semifinal Thailand Yonex Open 2021.

 

BOLASPORT.COM - Indonesia dikenal sebagai salah satu negara di Asia yang memiliki tradisi kuat dari cabang olahraga (cabor) bulu tangkis pada Olimpiade.

Semenjak resmi dipertandingkan pada Olimpiade Barcelona 1992, bulu tangkis Indonesia telah meraih total 19 medali, tujuh di antaranya berupa keping emas.

Jumlah medali ini menempatkan Indonesia di urutan kedua dalam daftar peraih medali terbanyak Olimpiade untuk cabor bulu tangkis.

Di urutan teratas, ada China dengan koleksi 41 medali yang terdiri dari 18 emas, 8 perak, dan 15 perunggu.

Baca Juga: Olimpiade Pertama Akan Lebih Berkesan Jika Dapat Medali, Apalagi Emas

Sejarah mencatat, pebulu tangkis Indonesia pertama yang sukses meraih medali pada Olimpiade ialah Susy Susanti.

Tak tanggung-tanggung, sosok legendaris dari nomor tunggal putri itu menyabet medali emas pada Olimpiade Barcelona 1992.

Kemenangan Susy menyulut motivasi tinggi dalam diri sang kekasih hati, yang juga membela Indonesia pada Olimpiade tersebut, Alan Budikusuma.

Alan naik ke podium kampiun dan "mengawinkan" medali emas Olimpiade Barcelona 1992 usai memenangi derbi Merah Putih pada laga final tunggal putra kontra Ardy B Wiranata.

Baca Juga: Bagikan Motivasi untuk Kontingen Malaysia, Lee Chong Wei Ungkap Kenangan Olimpiade Lawan Lin Dan


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BWF

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X