Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap Empat Alasan Utama Marc Klok Gabung ke Persib Bandung

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 30 Juni 2021 | 14:15 WIB
Gelandang Persija Jakarta , Marc Klok, sedang memasuki lapangan laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persija Jakarta , Marc Klok, sedang memasuki lapangan laga melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bung Karno (1/3/2020)

Lalu Marc Klok memutuskan ke Persib Bandung karena target dan proyeksi klub yang jelas.

Marc Klok seakan tertantang untuk berprestasi di tim kebanggaan Bobotoh itu.

"Alasan Marc Klok ke Persib Bandung itu karena target, proyeksi klub, chemistry, dan profesionalisme," kata Syafiq Bahanan saat dihubungi BolaSport.com, Rabu (30/6/2021).

Baca Juga: Mundur dari Persija, Marc Klok Resmi Gabung ke Persib Bandung

Sebelum sepakat ke Persib Bandung, sejatinya ada beberapa klub yang tertarik ke Marc Klok.

Klub-klub itu tak hanya datang dari Indonesia, tetapi juga luar negeri.

"Ada beberapa klub yang berkomunikasi dengan kami baik di dalam ataupun luar negeri," kata Syafiq Bahanan.

Baca Juga: Obsesi Amir Khan Kejar Manny Pacquiao dan Floyd Mayweather Jr Belum Padam

Sayangnya, Syafiq Bahanan tidak mau menyebutkan nama-nama klubnya.

Isunya selain Persib Bandung ada Bali United, Arema FC, dan Persis Solo yang berupaya mendatangkan pemain timnas Indonesia itu.

"Saya tidak mau komentar dulu ya (terkait nama klub yang tertarik dengan Marc Klok)," ucap Syafiq Bahanan.

Baca Juga: PSSI Tunda Liga 1 2021, Mantan Pemain Timnas Indonesia Sempat Kecewa

Marc Klok mendapatkan durasi kontrak lebih dari satu tahun di Persib Bandung.

Pemain naturalisasi itu juga sudah berada di Kota Kembang bersama keluarganya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Sukses Tahan Semen Padang, Bernardo Tavares: PSM Membuat Sejarah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X