"Ya harus siap. Ada pertandingan sebelumnya atau tidak sama saja lah," jelas Marcus.
"Kita juga di sini latihan sudah seperti pertandingan. Lawannya seimbang dan bagus-bagus, kelasnya top level dunia," tuturnya lagi.
Olimpiade Tokyo 2020 dijadwalkan akan berlangsung pada 23 Juli-8 Agustus mendatang.
Tim bulu tangkis Indonesia rencananya akan berangkat ke Jepang lebih awal untuk proses aklimatisasi tepatnya pada 8-18 Juli di Prefektur Kumamoto.
Baca Juga: Perbaikan Kesepakatan, Morbidelli Akan Gantikan Vinales pada 2022
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | badmintonindonesia.org |
Komentar