"Saya tidak mengelak karena itu adalah bagian dari karier saya, kini saya telah melewati proses pendewasaan dan saya haru bisa memberikan contoh yang baik," imbuhnya.
"Saya meminta maaf atas memori tak elok yang pernah tercatat di Solo," kata Ferdinand menambahkan.
"Mari kita sama-sama membuka lembaran baru dan izinkan saya bergabung dengan keluarga besar Sambernyawa baik itu manajemen, pemain, dan suporter."
"Semoga saya bisa memberikan yang terbaik untuk tim. Ojo wedi dadi abang!," ujarnya.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | Instagram @persisofficial |
Komentar