Hjulmand punya tambahan opsi dengan kembalinya Yussuf Poulsen di lini depan.
Menarik untuk melihat bagaimana kombinasi lini depan Denmark karena masih ada Mikkel Damsgaard, Martin Braithwaite, dan Joakim Maehle.
Laga Republik Ceska Vs Denmark nanti malam adalah laga ketujuh pertemuan keduany sepanjang sejarah.
Pertemuan terakhir mereka adalah pada tahun 2016 dengan berakhir imbang 1-1.
Baca Juga: Prakiraan Formasi Rep Ceska Vs Denmark - 3 Pilar Danish Dynamite Kembali
BolaSport.com sedikit mengunggulkan Denmark pada laga ini.
Kekuatan utama Danish Dynamite adalah ketika mereka berubah menjadi sitem 3 bek.
Walhasil, setelah mereka bertransformasi menjadi 3 bek, dua laga terakhir mereka sukses mencetak total 8 gol.
Republik Ceska mungkin mampu menjadi kejutan untuk Belanda, namun kami memprediksi dalam laga ini tak cukup kuat untuk meladeni ledakan Denmark.
Prediksi Skor: Republik Ceska 1-2 Denmark
View this post on Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | UEFA |
Komentar