Tim asal Noale itu sedang mencari pembalap berpengalaman nan cepat untuk mencicipi motor RS-GP yang sudah dikembangkan Andrea Dovizioso pada MotoGP 2021.
Seandainya bergabung dengan Aprilia, Vinales dipastikan akan bereuni dengan Aleix Espargaro yang dulu merupakan rekan setim di Suzuki.
Meski demikian, muncul wacana baru yang beredar di kalangan paddock MotoGP bahwa Ducati tertarik menggaet Vinales.
Tim pabrikan Ducati pada tahun lalu sebenarnya sudah mengincar Vinales untuk membalap di timnya.
Akan tetapi, pembalap berjulukan Top Gun itu menolak pinangan Ducati dan memilih bertahan di Yamaha pada MotoGP 2021.
Setelah muncul rumor tersebut, Davide Tardozzi selaku manajer Ducati angkat bicara terkait isu Vinales.
Baca Juga: Deontay Wilder Adalah Tukang Pukul Terbesar Sejak Mike Tyson, tetapi..
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Tuttomotoriweb.com |
Komentar