"Saya akan berusaha yang terbaik untuk Arema FC bukan hanya untuk individu saya sendiri.”
Baca Juga: Dua Bulan Bergabung, Tim Pelatih Borneo FC belum Bisa Menilai Jonathan Bustos
Di sisi lain, dia menyadari betul tekanan yang diberikan kepadanya cukup besar.
Arema FC merupakan salah satu tim papan atas Liga 1 yang memiliki segudang prestasi.
Kehadiran Carlos Fortes sendiri sempat menjadi sorotan sejumlah pihak, terutama suporter Aremania.
Tak sedikit yang beranggapan bahwa Carlos Fortes hanya sebatas pemain medioker.
Pasalnya, ia memiliki catatan kurang apik dalam beberapa musim terakhir.
Baca Juga: Bek Madura United Tetap Disiplin Latihan Mandiri Demi Jaga Berat Badan
Ketika membela klub Portugal, Vilafranquense musim lalu, Carlos Fortes hanya mencetak 2 gol dari 26 pertandingan.
Editor | : | Hugo Hardianto Wijaya |
Sumber | : |
Komentar