Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Italia Juara EURO 2020 Berkat Roberto Mancini Contek Gaya Bermain Atalanta

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 13 Juli 2021 | 20:20 WIB
Timnas Italia sukses menjadi juara EURO 2020 setelah mengalahkan timnas Inggris di final dengan adu penalti.
TWITTER.COM/ROBYMANCIO
Timnas Italia sukses menjadi juara EURO 2020 setelah mengalahkan timnas Inggris di final dengan adu penalti.

Dari formulanya, Mancini terbilang konsisten menerapkan formasi itu, yang lantas berbuah manis dengan kesuksesan Gli Azzurri menjuarai Piala Eropa untuk kedua kalinya.

Baca Juga: EURO 2020 - Bek Italia Merokok di Ruang Ganti, Beli Ngeteng di Warung Depan Wembley?

Kecerdikan dari Mancini turut mengundang perhatian dari presiden klub Atalanta, Antonio Percassi.

Antonio Percassi melihat Italia arahan Mancini seperti bermain dengan gaya Atalanta.

Giorgio Chiellini dan Roberto Mancini membawa trofi EURO 2020 usai tiba di Italia.
TWITTER.COM/AZZURRI
Giorgio Chiellini dan Roberto Mancini membawa trofi EURO 2020 usai tiba di Italia.

Percassi menilai Mancini menyontek gaya bermain klubnya dan hal tersebut membuat sosok sang pelatih menjadi pribadi yang luar biasa.

"Dari cara saya melihatnya, sejak sebelum pertandingan grup, Italia selalu menunjukkan bahwa mereka memiliki sesuatu yang menarik," kata Percassi, dikutip BolaSport.com dari Calciomercato.

Baca Juga: Presiden Barcelona Sebut Negosiasi Kontrak Lionel Messi Lancar, Cules Tersenyum Lebar

"Gaya bermain mereka telah didefinisikan sebagai 'model Atalanta'."

"Jika Mancini meniru kami, itu bukanlah sebuah masalah karena dia adalah orang yang luar biasa, pelatih hebat yang juga pemain hebat," ujar Percassi menambahkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Calciomercato
REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X