Muhammad Ferarri mengatakan saat itu ia mewakili SMA 97 Jakarta.
Baca Juga: EURO 2020 - Ini yang Diucapkan Roberto Mancini Sebelum Final Piala Eropa
"Saya meraih peringkat kedua," ucap Muhammad Ferarri.
Dengan prestasi itu, sejatinya Muhammad Ferarri berpeluang bisa menjadi atlet pelari.
Namun, ia memutuskan untuk fokus ke dunia sepak bola.
Baca Juga: Pemain Asing Persik Puji Masyarakat Kediri
"Saya suka sepak bola sejak kecil."
"Jadi saya memilih fokus ke sepak bola," ucap Muhammad Ferarri.
Muhammad Ferarri pun tidak akan menyiakan kesempatan di Persija Jakarta.
Baca Juga: Liga 1 Ditunda Terus, Aji Santoso Akui Mental Pemain Persebaya Drop
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar