Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Massimiliano Allegri Kembali, Juventus Siap Sodori Paulo Dybala Kontrak Baru

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 16 Juli 2021 | 19:25 WIB
Striker Juventus, Paulo Dybala, melakukan selebrasi saat melawan Napoli dalam laga tunda pekan ke-3 Liga Italia 2020-2021 di Allianz Stadium, Rabu (7/4/2021) pukul 23.45 WIB.
TWITTER.COM/FORZAJUVEEN
Striker Juventus, Paulo Dybala, melakukan selebrasi saat melawan Napoli dalam laga tunda pekan ke-3 Liga Italia 2020-2021 di Allianz Stadium, Rabu (7/4/2021) pukul 23.45 WIB.

Baca Juga: Sempat Dipakai Pemain Hebat, Bek Baru Liverpool Pilih Nomor Punggung 5

Di samping itu, kontrak Dybala dengan I Bianconeri juga diketahui bakal kedaluwarsa satu tahun lagi.

Pemain berusia 27 tahun tersebut bakal berstatus bebas transfer pada musim panas 2022 jika tak kunjung mendapat kontrak baru.

Selebrasi Paulo Dybala usai mencetak gol pembuka di laga Juventus Vs Torino di Stadion Allianz, Sabtu (4/7/2020).
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Selebrasi Paulo Dybala usai mencetak gol pembuka di laga Juventus Vs Torino di Stadion Allianz, Sabtu (4/7/2020).

Dilansir BolaSport.com dari La Gazzetta dello Sport, pihak Juventus tengah bersemangat untuk menyodori Dybala kontrak baru.

Hal itu tak lepas dari kembalinya Massimiliano Allegri sebagai pelatih.

Baca Juga: Skuad Italia Saksikan Eriksen Kolaps, Barella Langsung Menangis dan Donnarumma Terguncang

Massimiliano Allegri diketahui sebagai pengagum berat dari Dybala.

Kembalinya Allegri sebagai allenatore dirasa datang pada waktu yang tepat sehingga Juventus bakal berfokus pada kontrak baru bagi Dybala.

Pembahasan kontrak baru menjadi fokus utama Juventus saat ini mengingat Allegri disebut-sebut bakal menjadikan Dybala sebagai pusat permainannya pada musim 2021-2022.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : La Gazzetta dello Sport, calciomercato
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Perkuat Rekor 13-1 Usai Buat Musuh Alot Anthony Ginting Buntu, Axelsen ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X