Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Resmi Berangkat, Zohri dan Alvin Siap Berlari Kencang
Saat pertandingan dimulai kembali, Gregoria mencetak poin beruntung meninggalkan Thuzar dengan skor 14-3.
Permainan kali ini berlangsung lebih cepat dengan Gregoria kerap memberikan smash yang tidak dapat dijangkau oleh Thuzar.
Hal ini membuat Gregoria sukses makin melebarkan jarak dengan Thuzar hingga skor mencapai 19-5.
Thuzar belum menyerah dengan mencetak beberapa poin menahan laju Gregoria dalam mencapai kemenangan.
Namun akhirnya Gregoria bisa menutup pertandingan dan meraih kemenangan atas Thuzar lewat skor 21-8.
Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Pelatih Berharap Tuah Ombak untuk Debut Rio Waida
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar