Baca Juga: Hasil Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020 - Bekuk Wakil Tuan Rumah, Ahsan/Hendra ke Semifinal
"Saya mencoba untuk meninggalkan kesan positif dan menunjukkan yang terbaik."
"Dua musim terakhir bisa lebih baik, tetapi banyak yang telah terjadi."
"Saya ingin semuanya menjadi lebih baik pada akhirnya, sebab saya datang ke Real Madrid bukan karena kebetulan."
Baca Juga: Ada Dua Anak Baru, Ole Gunnar Solskjaer sudah Merasa Puas dan Cukup
"Saya tidak berbicara dengan Ancelotti tentang situasi saya, tetapi saya harus memberikan segalanya dan bersiap sebaik mungkin untuk musim baru."
"Anda tidak bisa kehilangan apa pun dengan berada di Real Madrid. Anda hanya bisa menang. Anda bermain dengan pemain terbaik di dunia dan itu adalah klub yang hebat."
"Anda tidak bisa menyerah dengan berada di tim seperti ini," kata pemain berusia 23 tahun itu menegaskan.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Marca |
Komentar