Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nick Kuipers: Persib Bandung Adalah 'Kesalahan' yang Tak Layak Digadaikan Demi Klub Lain

By Hugo Hardianto Wijaya - Jumat, 30 Juli 2021 | 12:00 WIB
Bek Persib Bandung, Nick Kuipers
DOK PERSIB
Bek Persib Bandung, Nick Kuipers

Di satu sisi, Kuipers menyadari kalau bertahan di Indonesia adalah satu keputusan yang tidak mudah dijalani.

Mengingat, banyak kompetisi di luar negeri yang sudah bisa digelar di tengah pandemi Covid-19.

Hal itu berbanding terbalik dengan Liga 1 yang lebih sering mengalami penundaan ketika jadwal resmi sudah dirilis.

Menurut pandangan Kuipers, bertahan di Persib bisa dianggap sebuah 'kesalahan' bila dibandingkan dengan tawaran dari klub lain yang sudah bisa berkompetisi di liga negara masing-masing.

Baca Juga: Gabung Man United, Varane Diminta Ramos Pilih PSG kalau Kedua Tim Bentrok

Akan tetapi, meninggalkan Persib jadi pilihan yang tidak layak dilakukan hanya untuk bergabung dengan klub lain.

"Saya tetap berada di sini karena saya berharap ini (kompetisi) bisa dimulai secepatnya. Mereka terus menerus bicara bahwa ini akan dimulai," kata Kuipers kepada wartawan, Kamis (29/7/2021).

"Mungkin adalah kesalahan untuk tetap tinggal di sini, tapi saya mempunyai kontrak dan saya benar-benar sangat suka bermain untuk Persib," tutur pemain 28 tahun itu.

"Jadi, saya harap kami bisa memulai (liga) sekarang dan tidak perlu mengambil langkah untuk pergi ketika mereka membatalkan lagi liga," tegasnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Ketua SAFF Gerah Usai Arab Saudi Kalah dari Timnas Indonesia, Harus Ngegas Demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136