Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cerita Pilar Persib Marc Klok Ketemu Pendukung Arema FC di Belanda

By Alif Mardiansyah - Sabtu, 31 Juli 2021 | 17:30 WIB
Pemain Persija, Marc Klok, resmi menjadi warga negara Indonesia, Kamis (12/11/2020).
MUHAMMAD ALIF AZIZ/BOLASPORT.COM
Pemain Persija, Marc Klok, resmi menjadi warga negara Indonesia, Kamis (12/11/2020).

Pemain yang kini sudah menyandang status sebagai WNI lewat proses naturalisasi tersebut sempat mengutarakan tujuannya pergi ke Belanda.

Baca Juga: Komentar Bagas Kaffa setelah Bagus Kahfi Debut di Jong Utrecht

Tujuan berangkat ke Belanda yang pernah disampaikan Marc Klok yakni dirinya ingin bertemu keluarganya.

Sekaligus, pertemuaan itu pun perdana untuk Sage Luen Klok yang baru berusia sekitar dua bulan untuk berjumpa keluarga besarnya di Belanda.

"Waktunya Sage (anak Marc Klok) bertemu keluarganya dan teman-temannya," tulis Klok seperti dikutip oleh BolaSport.com dari Instagram story-nya, 13 Juli 2021.

Baca Juga: Demi Semen Padang, Pemain Ini Tolak Banyak Klub Liga Indonesia

Di balik masa liburnya di Belanda, terselip satu kisah unik yang dialami oleh Marc Klok.

Di Belanda, Klok juga bertemu dengan salah satu pendukung Arema FC.

Dikisahkan mantan pemain Persija Jakarta tersebut kalau fan Arema FC itu sedang mencari nafkah di Belanda sebagai petugas kebersihan.

Baca Juga: Satu Alasan Pemain Ini Betah Bela Semen Padang selama 11 Tahun

"Di Amsterdam (Belanda), petugas kebersihan saya dari Indonesia, dari mana?," tanya Marc Klok kepada petugas kebersihannya, seperti dilansir oleh BolaSport.com dari Instagram stories-nya, 29 Juli 2021.

"Saya dari Malang. Arema," jawab petugas kebersihan tersebut.

"Ada (orang) Indonesia kerja di Amsterdam," tambah Klok memberi tahu kepada semua pengikutnya di Instagram.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X