Klub Liga Inggris yang paling menikmati keganasan Romelu Lukaku adalah Everton.
Sejak 2014-2015, Lukaku selalu membukukan minimal 20 gol di berbagai ajang dalam tiga musim beruntun.
Baca Juga: Gianluigi Buffon Lakukan Penyelamatan Luar Biasa untuk Parma dalam Usia 43 Tahun
Lukaku melakukannya untuk Everton pada musim 2014-2015 (20 gol), 2015-2016 (25), dan 2016-2017 (26).
Manchester United sempat merasakan enaknya memiliki Romelu Lukaku pada musim 2017-2018.
Pada musim debutnya di Man United, Lukaku langsung mengoleksi 27 gol di semua kompetisi.
Puncak kedahsyatan Lukaku muncul di Inter Milan.
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | transfermarkt.co.uk, dailymail.co.uk |
Komentar