Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rossi Tidak Perkuat VR46 pada MotoGP 2022 karena Ganti Motor dari Yamaha ke Ducati

By Delia Mustikasari - Jumat, 6 Agustus 2021 | 12:35 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, melambaikan tangan di sela konferesi pers menjelang MotoGP Styria, Kamis (5/8/2021).
MOTOGP.COM
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, melambaikan tangan di sela konferesi pers menjelang MotoGP Styria, Kamis (5/8/2021).

Siapa pembalap yang akan memperkuat VR46 bersama Luca Marini pada MotoGP 2022 juga masih belum pasti.

Marco Bezzecchi dianggap akan naik ke kelas MotoGP dengan VR46.

Tanpa kemenangan balapan sejak 2017, beberapa orang menyarankan Rossi seharusnya pensiun lebih cepat meskipun ada juga yang meminta Rossi masih membalap pada MotoGP 2022 bersama VR46.

"Hormat kami, dua tahun lalu dan mungkin juga tahun lalu saya belum siap untuk berhenti dari MotoGP karena saya harus mengerti dan  harus mencoba segalanya. Tetapi, sekarang saya setuju dengan keputusan saya," tutur Rossi.

"Saya tidak senang pasti. Tapi bagaimanapun, bahkan jika saya balapan satu tahun lagi. Tahun depan saya tidak akan bahagia di momen yang sama karena saya ingin balapan selama 20 tahun lagi! Jadi saya pikir ini momen yang tepat."

"Pada 2018 saya melakukan musim yang hebat. Saya finis ketiga pada klasemen akhir. Saya tidak memenangkan balapan tetapi saya mendapatkan banyak poin. Dalam dua balapan terakhir saya juga bisa menang, tetapi melakukan beberapa kesalahan tingkat tinggi,” kata Rossi.

Baca Juga: Selain Pensiun, Rossi Ungkap Tolak Gabung VR46 pada MotoGP 2022

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Merasakan Tempat Gym Unik Outdoor, Hingga Menjaga Privasi Pribadi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X