Sejauh ini Unai Emery telah mengoleksi empat trofi Liga Europa.
Juru taktik asal Spanyol itu sempat membawa Sevilla menjadi juara Liga Eropa selama tiga musim beruntun.
Menjelang Piala Super Eropa, Thomas Tuchel memberikan pujian setinggi langit untuk Unai Emery.
Menurut Tuchel, Emery adalah sosok yang luar biasa.
What's new for 2021/22? ????
— Chelsea FC (@ChelseaFC) August 8, 2021
"Saya sangat menghormati Villarreal dan saya juga sangat menghormati Unai Emery," kata Tuchel seperti dilansir BolaSport.com dari laman resmi UEFA.
"Mereka bisa segera menyebut trofi Liga Europa menjadi trofi Unai Emery!"
Baca Juga: Jangan Sebut Lionel Messi Tukang PHP
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | UEFA |
Komentar