Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fabio Quartararo Ingin Tiru Cara Joan Mir Rebut Gelar Juara Dunia MotoGP

By Muhamad Husein - Senin, 9 Agustus 2021 | 13:40 WIB
Dari kiri ke kanan, Joan Mir (Suzuki Ecstar), Jorge Martin (Pramac Racing), dan Fabio Quartararo), berpose usai merebut podium MotoGP Styria 2021 di Red Bull Ring, Minggu (8/8/2021).
TWITTER.COM/MOTOGP
Dari kiri ke kanan, Joan Mir (Suzuki Ecstar), Jorge Martin (Pramac Racing), dan Fabio Quartararo), berpose usai merebut podium MotoGP Styria 2021 di Red Bull Ring, Minggu (8/8/2021).

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, ingin meniru langkah Joan Mir (Suzuki Ecstar) dalam merebut gelar juara dunia MotoGP

Joan Mir merupakan pemilik gelar juara MotoGP tahun lalu dengan mengoleksi tujuh podium.

Dia juga menjadi pembalap yang konsisten dengan selalu berusaha finis lima besar dari 14 seri balap yang berjalan.

Hal ini yang menjadi motivasi Fabio Quartararo dalam merebut gelar juara dunia tahun ini. 

Baca Juga: MotoGP Styria 2021 - Unggul 34 Poin, Fabio Quartararo Tak Lagi Pedulikan Klasemen

Quartararo sejauh ini sudah mengoleksi enam podium dengan empat kemenangan pada MotoGP 2021. 

Pada penampilan terbarnya, pembalap asal Prancis tersebut bisa meriah podium ketiga saat balapan seri ke-10 MotoGP Styria 2021 di Red Bull Ring, Minggu (8/8/2021). 

Pemenang balapan adalah Jorge Martin (Pramac Racing), disusul Mir di posisi kedua. 

Pembalap berjuluk El Diablo tersebut kemudian mengungkapkan podium ini sangat penting karena sempat kesulitan menembus tiga besar. 

Baca Juga: Valentino Rossi Umumkan Pensiun, Fabio Quartararo Kenang Momen Kebersamaan Mereka


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Calvin Verdonk Akui Pamer Skuad Timnas Indonesia ke Striker Jepang Koki Ogawa, Siap Curi Poin

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X