Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kepergian Romelu Lukaku ke Chelsea Tak Bagus untuk Liga Italia

By Rebiyyah Salasah - Minggu, 15 Agustus 2021 | 14:05 WIB
Mantan pelatih Inter Milan, Claudio Ranieri, mengatakan bahwa kepergian Romelu Lukaku ke Chelsea tak bagus untuk Liga Italia.
TWITTER.COM/FRANKKHALIDUK
Mantan pelatih Inter Milan, Claudio Ranieri, mengatakan bahwa kepergian Romelu Lukaku ke Chelsea tak bagus untuk Liga Italia.

Agen Lukaku, Federico Pastorello, mengatakan bahwa sebenarnya Inter sempat berusaha menggagalkan transfer kliennya ke Chelsea

Namun, pada akhirnya, mereka melepasnya juga lantaran tak berdaya di hadapan kondisi finansial klub serta perintah pemilik klub.

"Saya dapat menjamin bahwa CEO Inter Giuseppe Marotta, direktur olahraga Piero Ausilio, serta pelatih Simone Inzaghi melakukan segala daya mereka untuk menghindari transfer ini," kata Pastorello, dikutip BolaSport.com dari Instagramnya. 

"Akan tetapi, ada keadaan yang memengaruhi pengambilan keputusan dan bergantung pada instruksi pemilik," ujarnya lagi. 

Baca Juga: Thomas Tuchel Bocorkan Waktu Debut Kedua Romelu Lukaku di Chelsea

Akan tetapi, Claudio Ranieri menilai kepergian Lukaku ini merupakan hal yang tidak bagi Serie A

Terlebih, Lukaku merupakan pemain yang perannya vital dalam permainan Inter dan keberhasilan meraih gelar juara Liga Italia 2020-2021. 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : football italia, Instagram.com/fedepastorello
REKOMENDASI HARI INI

Kata Bojan Hodak Usai Persib Bandung Hajar Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X