Tak butuh waktu yang lama, pemain berusia 34 tahun itu memutuskan untuk melanjutkan kariernya di Liga Prancis bersama Paris Saint-Germain.
Paris Saint-Germain merupakan satu-satunya tim yang sangat serius untuk mendatangkan Lionel Messi.
Adapun Messi langsung mendapatkan gaji tertinggi di PSG, mengalahkan Neymar dan Kylian Mbappe.
Dalam sesi wawancara, Memphis Depay mengatakan bahwa dirinya kecewa dengan kepergian Messi.
???? @ericgm3
???? @Memphis
???? @Emerson_Royal22???? Los tres culés repasan la actualidad y las primeras semanas en el Club en entrevistas a Mundo Deportivo, El Periódico y Sport ????https://t.co/vI6ilJ35Uc
— FC Barcelona (@FCBarcelona_es) August 20, 2021
Striker asal Belanda itu mengaku dirinya tak sempat bertemu dan menyapa Messi.
"Saya bahkan tidak dapat bertemu dengan Lionel Messi," kata Depay seperti dilansir BolaSport.com dari El Periodico.
Baca Juga: Liverpool Disarankan Rekrut Pemain Ini jika Ingin Bersaing di Liga Inggris 2021-2022
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | El Periodico |
Komentar