Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FP2 GP Belgia 2021 - Jadi yang Tercepat, Max Verstappen Merasa Positif

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 28 Agustus 2021 | 00:00 WIB
Pembalap Red Bull Racing, Max Verstappen, sesaat setelah mengalami insiden pada sesi FP2 GP Belgia 2021 di Sirkuit Spa-Francorchamps, Jumat (27/8/2021).
CRASH.NET
Pembalap Red Bull Racing, Max Verstappen, sesaat setelah mengalami insiden pada sesi FP2 GP Belgia 2021 di Sirkuit Spa-Francorchamps, Jumat (27/8/2021).

Usai membukukan waktu lap tercepat pada FP2, Max Verstappen lalu menjajal kecepatan jet darat RB16B-nya dengan setelan ban medium.

Namun, alih-alih meraih catatan waktu lap yang lebih baik, Verstappen justru mengalami insiden.

Mobil Formula 1 alias F1 yang dia kendarai melintir jelang akhir area Malmedy dan membentur pembatas sirkuit.

Insiden ini pun menjadikan Verstappen sebagai pembalap kedua, setelah Charles Leclerc (Ferrari), yang membuat sesi FP2 dihentikan sementara.

Pembalap Red Bull Racing, Max Verstappen, sesaat setelah mengalami insiden pada sesi FP2 GP Belgia 2021 di Sirkuit Spa-Francorchamps, Jumat (27/8/2021).
CRASH.NET
Pembalap Red Bull Racing, Max Verstappen, sesaat setelah mengalami insiden pada sesi FP2 GP Belgia 2021 di Sirkuit Spa-Francorchamps, Jumat (27/8/2021).

Kendati sempat mengalami insiden nahas, Verstappen tetap merasa positif dengan hasil yang didapat dari FP2.

"Sesi tadi berjalan baik. Saya pikir secara keseluruhan, hari ini kami cukup senang," ucap Verstappen, dikutip dari laman resmi F1.

"Tentu saja ada beberapa hal yang diperlukan untuk menemukan setelan pas dari FP1 ke FP2, tetapi secara keseluruhan kami sangat senang."

"Saya pikir, ini jelas adalah start yang sangat positif," kata Verstappen lagi.

Baca Juga: Bos Aprilia Beri Sinyal Maverick Vinales Ikut Balapan MotoGP Aragon 2021


REKOMENDASI HARI INI

Man United Tentukan Target Transfer, Bukan Pemain Orbitan Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X