Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Tunjukkan Potensi, Maverick Vinales Tak Pasang Target pada Sisa Musim bersama Aprilia

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 2 September 2021 | 06:30 WIB
Maverick Vinales menjalani tes privat bersama Aprilia di Sirkuit Misano, Italia, 31 Agustus 2021.
INSTAGRAM.COM/MAVERICK12OFFICIAL
Maverick Vinales menjalani tes privat bersama Aprilia di Sirkuit Misano, Italia, 31 Agustus 2021.

Espargaro dua kali finis di posisi keenam dan sekali finis di posisi ketujuh pada balapan MotoGP Aragon sejak bergabung dengan Aprilia pada 2017.

Meski begitu, Vinales enggan kelewat percaya diri.

Top Gun merasa bahwa akan lebih baik baginya untuk melihat balapan di sisa musim sebagai kesempatan menambah jam terbang dengan kuda besi barunya.

Vinales memang belum puas dengan progresnya di Aprilia. Dia melihat masih ada banyak ruang untuk perbaikan.

Baca Juga: Seperti Valentino Rossi, Kimi Raikkonen Akan Pensiun Usai Akhir F1 2021

"Saya ingin mengendarai motornya dan memahaminya dengan baik, saya ingin menghadapi lomba dengan pikiran terbuka," ujar Vinales.

"Terutama untuk mendapatkan informasi juga karena saya harus menjalani banyak lap dan harus sangat memahami gaya berkendaranya."

"Tidak mudah untuk mengalami perubahan tetapi saya yakin bisa melakukan hal bagus," imbuhnya.

Seri MotoGP Aragon akan berlangsung pada akhir pekan depan, 10-12 September 2021.

Baca Juga: Cuma Fabio Quartararo yang Paling Paham Kekuatan Motor Yamaha

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X