Dari tiga pertandingan, Wander Luiz dkk mampu mengakhiri semuanya dengan kemenangan.
Baca Juga: Calon Penonton Debut Ronaldo di Man United Dipalak Hampir Rp50 Juta
"Di atas kertas, kami terlihat menjadi tim yang diunggulkan," kata Robert, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib.
Meski begitu Robert tak ingin terlalu terlena dengan situasi tersebut.
Pelatih asal Belanda justru berharap anak asuhnya memanfaatkan kesempatan melawan Barito Putera untuk membuktikan bahwa Persib adalah salah satu tim terbaik di sepak bola Indonesia.
Baca Juga: Pelatih Timnas Wanita Indonesia Puas dengan Kondisi Fisik Para Pemain
"Namun momen ini adalah waktu bagi kami untuk bermain bersama," ucap Robert.
"Dan menunjukan bahwa setiap pemain bisa tampil baik," tuturnya.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Persib.co.id |
Komentar