Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Jaga Tren Positif, Borneo FC Putar Otak Akibat 2 Pemain Cedera

By Wila Wildayanti - Kamis, 9 September 2021 | 11:15 WIB
Pelatih Mario Gomez saat melatih  Borneo FC, ia  tak dapat menyembunyikan kekecewaaanya seusai dikalahkan Persib 0-1 pada pertandingan Liga 1 di Stadion Segiri Samarinda Kalimantan Timur, Rabu (11/12/2019).
TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HARDI PRASETYO
Pelatih Mario Gomez saat melatih Borneo FC, ia tak dapat menyembunyikan kekecewaaanya seusai dikalahkan Persib 0-1 pada pertandingan Liga 1 di Stadion Segiri Samarinda Kalimantan Timur, Rabu (11/12/2019).

Baca Juga: Sudah Kalah dari Australia, Timnas Vietnam Juga Tertimpa Kemalangan

Oleh karena itu, meski Borneo FC harus kehilangan dua pemain tersebut tim tak akan gentar menghadapi Persik.

Walaupun sebelumnya Persik diketahui mampu menyulitkan Bali United pada laga perdana Liga 1, tetapi hal itu tak membuat Borneo ciut.

Baca Juga: Jelang Hadapi Persita, Robert Rene Alberts Akui Timnya Belum Tampil Maksimal

“Tapi kami punya kedalaman pemain yang bagus dan pemain pengganti pasti tampil maksimal,” ucapnya.

Selain dua pemain dipastikan absen, tim asal Samarinda itu siap menghadapi laga lanjutan pekan kedua tersebut.

Amiruddin itu bahkan mengatakan bahwa para pemainnya telah siap menghadapi Persik.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 - Menang Telak Atas Islandia, Jerman Kokoh di Puncak Klasemen

Dari pemain lini depan hingga belakang telah mempersiapkan diri dengan baik.

Tentu saja hal ini dilakukan agar Borneo FC bisa menjaga tren positif setelah menang telak atas Persebaya pada laga perdana dengan skor 3-1.

Maka dari itu ia berharap laga melawan Persik nantinya tetap bisa meraih hasil positif.

Baca Juga: Marca Soroti Insiden Horor di Laga AHHA PS Pati FC Vs Persiraja, Aksi Syaiful Indra Cahya Adalah Tendangan Pembunuh

“Pastinya anak-anak sudah sangat siap untuk pertandingan lawan Persik,” kata Amir.

“Semoga kami bisa memberikan hasil positif kembali di laga nanti,” tuturnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Borneofc.id
REKOMENDASI HARI INI

Carlos Pena Ungkap Faktor Persija Bisa Kalah dari Persebaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X