Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jumpa Liverpool di Liga Champions, AC Milan Diminta Waspadai Mo Salah

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 10 September 2021 | 22:30 WIB
Mohamed Salah menuntut kenaikan gaji yang signifikan seiring tuntutan kontrak baru bagi dirinya di Liverpool.
TWITTER.COM/FOOTBALL_TALK
Mohamed Salah menuntut kenaikan gaji yang signifikan seiring tuntutan kontrak baru bagi dirinya di Liverpool.

Sorotan utama di Grup B tentunya bakal mengarah ke Milan dan Liverpool.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Datang Latihan 45 Menit Sebelum Mulai, Solskjaer Ungkap Man United Punya 1 Sosok Pemenang Lainnya

Bagi I Rossoneri, 2021-2022 menjadi musim perdana mereka kembali ke Liga Champions setelah tujuh tahun absen.

Liverpool dan AC Milan juga pernah saling mengalahkan dalam dua edisi berbeda di partai final Liga Champions.

AC Milan saat memenangi Liga Champions 2006-2007.
TWITTER.COM/SERIEAFFC
AC Milan saat memenangi Liga Champions 2006-2007.

The Reds mengalahkan Milan dan menjadi juara pada Liga Champions edisi 2004-2005 dengan kisah "Keajaiban di Istanbul".

Milan lantas membalas kekalahan tersebut pada musim 2006-2007 guna merengkuh trofi Si Kuping Besar ke-7.

Baca Juga: Gara-gara Ini Juventus Gagal Boyong Erling Haaland di Masa Lalu

Kini, Milan dan Liverpool tergabung dalam satu grup dan bakal saling bentrok pada matchday perdana Liga Champions musim ini.

Milan bakal menyambangi markas Liverpool di Stadion Anfield pada Rabu (15/9/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 02.00 WIB.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : football-italia.net, La Gazetta dello Sport
REKOMENDASI HARI INI

Pelan-pelan Aldeguer, Rookie Baru Ducati Kejedot Kaca Motor Gegara Disuruh Latihan Start seperti Marc Marquez

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X