Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Rennes Ungkapkan Faktor di Balik Kepindahan Titisan Paul Pogba ke Real Madrid

By Sandi Lathunusa - Sabtu, 11 September 2021 | 09:00 WIB
Pelatih Rennes, Bruno Genesio, mengungkapkan faktor dibalik kepindahan Titisan Paul Pogba, yakni Eduardo Camavinga, ke Real Madrid.
TWITTER.COM/CAMAVINGA
Pelatih Rennes, Bruno Genesio, mengungkapkan faktor dibalik kepindahan Titisan Paul Pogba, yakni Eduardo Camavinga, ke Real Madrid.

"Kami juga merasa sulit melihatnya seperti itu karena kami semua ingin Camavinga bahagia."

"Solusi terbaiknya adalah dia bertahan selama satu tahun lagi dan memperpanjang kontraknya. Tapi kalau dipikir-pikir, keputusannya untuk pergi ke luar negeri adalah hal yang bagus."

"Sekarang dia berada di tempat yang layak. Camavinga harus memberikan semua kemampuannya dan semua yang harus dia lakukan untuk memantapkan dirinya di Real Madrid."

"Saya sering mengatakan kepadanya bahwa dia tidak kehilangan kualitasnya dalam semalam. Ada konteks tertentu yang terkadang membuatnya lebih sulit," ucap Genesio menambahkan.

Baca Juga: Bocah Ajaib Barcelona Doyan Bermain Ketimbang Pilih Istirahat

Genesio juga mengatakan bahwa terkadang meninggalkan zona nyaman adalah keputusan yang bagus.

"Camavinga pemain yang berbakat. Dia pekerja keras dan tahu bagaimana mendengarkan instruksi. Jadi, dia memiliki segalanya untuk sukses," ujar Genesio.

"Terkadang meninggalkan lingkungan Anda, klub masa kecil Anda, zona nyaman Anda, itu adalah keputusan yang bagus," tutur Genesio melanjutkan.

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : L'Equipe
REKOMENDASI HARI INI

Baru juga Tes MotoGP Barcelona 2024 Selesai, Manajer Tim dan Pembalap Repsol Honda Sudah Berselisih

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X