Ini tentu menjadi angin segar bagi Persib.
Seperti yang diketahui, duet Geoffrey dan Wander Luiz cukup berhasil di musim lalu.
Selalu meraih kemenangan di Liga 1 2021 menjadi buktinya.
Sementara itu, Persib juga tak bisa memandang remeh sang calon lawan yakni Persita.

Baca Juga: MotoGP Aragon 2021 - Belum Bisa Cepat, Maverick Vinales Pilih Tiru Aleix Espargaro
Pasalnya Persita sanggup memulai Liga 1 2021 dengan cemerlang.
Di pekan pertama, Adam Mitter dkk berhasil menumbangkan Persipura Jayapura lewat skor 2-1.
Berikut informasi link live streaming Persib vs Persita:
Disclaimer: Link live streaming ini hanya informasi untuk pembaca, BolaSport.com tidak bertanggung jawab terhadap copyright dan kualitas siaran.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |