Sementara lini tengah Liverpool diisi oleh Fabinho, Thiago dan Harvey Elliott.
Di lini pertahanan duet antara Virgil van Dijk dengan Joel Matip masih menjadi andalan Klopp.
Di kubu Leeds United, Patrick Bamford bermain sebagai striker tunggal.
Bamford ditopang oleh Raphinha, Stuart Dallas, Rodrigo, dan Jack Harrison.
???? ???????????????? ???????????????? ????
This is how we line up for #LEELIV today at Elland Road ????
— Liverpool FC (@LFC) September 12, 2021
Pemain anyar Leeds, Daniel James, memulai pertandingan dari bangku cadangan.
James diboyong Leeds dari Manchester United pada hari terakhir bursa transfer musim panas ini.
Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Griezmann Cuma Main 58 Menit, Atletico Menang Dramatis Lewat Gol Menit 99
Berikut susunan pemain Leeds United dan Liverpool yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi Liga Inggris:
Leeds United (4-1-4-1): 1-Illan Messlier; 2-Luke Ayling, 14-Diego Llorente, 3-Junior Firpo, 16-Liam Cooper; 23-Kalvin Phillips; 15-Stuart Dallas, 10-Raphinha, 19-Rodrigo, 22-Jack Harrison; 9-Patrick Bamford
Pelatih: Marcelo Bielsa
Liverpool (4-3-3): 1-Alisson Becker; 66-Trent Alexander-Arnold, 32-Joel Matip, 4-Virgil van Dijk, 26-Andrew Robertson; 3-Fabinho, 6-Thiago, 67-Harvey Elliott; 11-Mohamed Salah, 20-Diogo Jota, 10-Sadio Mane
Pelatih: Juergen Klopp
Wasit: Craig Pawson
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Premier League |
Komentar