Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mampu Permalukan Marc Marquez, Valentino Rossi Beri Muridnya Nilai 10

By Agung Kurniawan - Senin, 13 September 2021 | 14:10 WIB
Valentino Rossi (kiri) dan pembalap akademi VR46, Francesco Bagnaia (kanan). Francesco Bagnaia kini memperkuat tim Ducati pada MotoGP.
INSTAGRAM.COM/PECCO42
Valentino Rossi (kiri) dan pembalap akademi VR46, Francesco Bagnaia (kanan). Francesco Bagnaia kini memperkuat tim Ducati pada MotoGP.

Melalui sebuah wawancara, pembalap Italia berjuluk The Doctor itu memberikan nilai 10 atas keberhasilan Bagnaia menaklukkan lintasan sepanjang 5,1 kilometer tersebut.

Nilai itu wajar diberikan karena Valentino Rossi tidak ada pembalap yang mampu menandingi ritme yang Francesco Bagnaia.

"Balapan Pecco (Bagnaia) hari ini adalah 10," ucap Rossi, dikutip BolaSport.com dari laman Motosan.

"Dia mengawali balapan dari pole position, dia selalu di depan, dan memenangkan duel hingga lap terakhir," kata Rossi lagi.

Baca Juga: Bagnaia Kelewat Kuat pada MotoGP Aragon, Marquez Sampai Pusing Cari Kelemahannya

Terlepas dari keberhasilan mempermalukan Marc Marquez, Rossi menilai masih ada hal yang dilewatkan oleh Bagnaia.

Keberhasilan Francesco Bagnaia juga tidak lepas dari orang-orang dekat Valentino Rossi seperti Alessio 'Uccio' Salucci dan Alberto Tebaldi.

"Dia hanya melewatkan lap tercepat, kami semua sangat, sangat senang, saya, Uccio (Alessio Salucci), Albi (Alberto Tebaldi)," kata Rossi.

"Mereka telah bekerja dengan orang-orang ini setiap hari, tetapi memang benar kredit milik mereka karena nasib ada di tangan mereka," ucap The Doctor.

Baca Juga: Salah Ban Lagi, Kali Giliran Fabio Quartararo Kalah 'Lotre' pada MotoGP Aragon


REKOMENDASI HARI INI

Dear Man United, Ruben Amorim Nyatanya Lebih Buruk dari Ten Hag dan Van Nistelrooy

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X