“Saya senang bisa cetak gol awal. Ini berkat kerja sama tim. Puji Tuhan," kata Rafael Silva dilansir BolaSport.com dari laman klub.
Baca Juga: Hamilton Heran Verstappen Melengos Setelah Hampir Bikin Dia Meninggal pada GP Italia
Mendapatkan hasil seri selama dua pekan Liga 1 2021, dia berharap bisa segera mendapatkan kemenangan.
Menurutnya, kemenangan tim lebih penting dari torehan prestasi pribadi.
"Bisa lebih baik ke depannya, bisa menang ke depannya,” kata Rafael.
Baca Juga: Bikin Harvey Elliott Cedera, Bek Leeds United Kirim Permintaan Maaf
Pada pekan ketiga Madura United akan berhadapan dengan Bhayangkara FC, Jumat (24/9/2021).
Untuk venue akan diumumkan H-2 sebelum pertandingan.
Editor | : | Hugo Hardianto Wijaya |
Sumber | : | maduraunitedfc.com |
Komentar