Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Sudirman 2021 - Langkah Aneh China, Pinggirkan Mayoritas Peraih Perak Olimpiade Tokyo 2020

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 14 September 2021 | 13:00 WIB
Dari kiri ke kanan, Chen Long (China), Viktor Axelsen (Denmark), dan Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) di podium tunggal putra Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Plaza, Senin (2/8/2021).
NOC INDONESIA
Dari kiri ke kanan, Chen Long (China), Viktor Axelsen (Denmark), dan Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) di podium tunggal putra Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Plaza, Senin (2/8/2021).

Hanya Chen Qing Cen/Jia Yi Fan, pasangan yang dikalahkan Greysia Polii/Apriyani Rahayu pada final Olimpiade Tokyo, yang akan nongol di Piala Sudirman 2021.

Dikutip dari Sina Sport, ditepikannya beberapa pemain penting disinyalir dilakukan untuk memberikan kesempatan bagi para pemain pelapis dan pemain junior.

Para pemain muda kehilangan jam terbang di turnamen internasional lantaran minimnya kompetisi akibat pandemi Covid-19.

Chen Long, Li/Liu, dan Zheng/Huang juga baru saja menjalani agenda padat setelah membawa tim mereka mencapai final kejuaraan beregu di China pada September ini.

Baca Juga: Kesempatan Bagus Indonesia pada Piala Sudirman 2021, 2 Rival Kuat Tanpa Skuad Terbaik di Vantaa

China masih akan memiliki kekuatan merata di hampir semua sektor kendati tidak menurunkan beberapa pemain andalan mereka.

Di tunggal putra China masih memiliki Shi Yu Qi yang sampai sekarang masih menjadi lawan sulit bagi Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie.

Juara Olimpiade tunggal putri, Chen Yu Fei, dan ganda campuran, Wang Yil Yu/Huang Dong Ping, juga masih akan tampil pada Piala Sudirman 2021.

Lubang besar di tim China barangkali akan terlihat di sektor ganda putra.

Baca Juga: Tak Mau Coba-coba, Herry IP Pastikan Bakal Bawa Minions, The Daddies, dan FajRi untuk Sudirman Cup 2021 dan Thomas Cup 2020


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : twitter.com/BadmintonTalk, Sina Sport
REKOMENDASI HARI INI

Undang Raja Youtube, Cristiano Ronaldo Gagal Gebrak Internet

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X