Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Sudirman 2021 - Andalkan Pemain Muda, Tunggal Putri Diharapkan Sumbang Poin bagi Indonesia

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 17 September 2021 | 17:14 WIB
Tunggal putri, Gregoria Mariska Tunjung saat menghadapi wakil Thailand, Busanan Ongbumrungphan, pada babak pertama Kejuaraan Beregu Asia 2020, di Rizal Memorial Coliseum, Manila, Filipina, Kamis (13/2/2020).
BADMINTON INDONESIA
Tunggal putri, Gregoria Mariska Tunjung saat menghadapi wakil Thailand, Busanan Ongbumrungphan, pada babak pertama Kejuaraan Beregu Asia 2020, di Rizal Memorial Coliseum, Manila, Filipina, Kamis (13/2/2020).

"Mereka dalam latihan sudah intens dan fokus," ujar Herli lagi.

"Sekarang kembali lagi mereka sudah lebih banyak ke strategi permainan, untuk fisik dan stamina sudah diberikan pada sebelum-sebelumnya."

"Programnya dengan satu lawan dua, juga sparring dengan tim putra sudah kita lakukan," ungkapnya.

Satu pemain tunggal putri Indonesia yang membuat penasaran pada Piala Sudirman 2021 adalah Ester Nurumi Tri Wardoyo.

Pemain tunggal putri Indonesia, Ester Nurumi Tri Wardoyo, ketika melakukan aksi di PBSI Home Tournament pada sesi sore Rabu (22/7/2020).
BADMINTON INDONESIA
Pemain tunggal putri Indonesia, Ester Nurumi Tri Wardoyo, ketika melakukan aksi di PBSI Home Tournament pada sesi sore Rabu (22/7/2020).

Ester belum pernah bertanding di turnamen senior sebelumnya, berbeda dengan Putri yang sudah menjuarai turnamen BWF World Tour.

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI, Rionny Mainaky, menyebut Ester dipilih karena karakter permainannya yang menyerang di samping untuk regenerasi.

"Saya rasa, ini bisa menjadi tekanan untuk lawan, apalagi permainannya belum banyak diketahui lawan," kata Rionny yang juga menjabat sebagai pelatih tunggal putri.

Ester sendiri mengaku tegang. Namun, pemain kelahiran Jayapura itu juga merasa senang karena mendapat kepercayaan untuk tampil di Piala Sudirman 2021.

Baca Juga: Piala Sudirman 2021 - Hendra Setiawan Didorong Jadi Kapten Tim Indonesia


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : badmintonindonesia.org
REKOMENDASI HARI INI

Sebelum Tampil di ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Uji Coba Lawan Bali United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136