Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Masa Depan Jose Mourinho di AS Roma: Sukses 2 Musim Awal, Mulai Melempem di Tahun Ketiga

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 18 September 2021 | 03:00 WIB
Sven-Goran Eriksson memprediksi kalau Jose Mourinho akan sukses di dua musim awal dan mulai melempem pada tahun ketiga bersama AS Roma.
TWITTER.COM/OPTAPAOLO
Sven-Goran Eriksson memprediksi kalau Jose Mourinho akan sukses di dua musim awal dan mulai melempem pada tahun ketiga bersama AS Roma.

Akan tetapi, pendapat berbeda disampaikan oleh mantan pelatih timnas Inggris dan Lazio, Sven-Goran Eriksson.

Dilansir BolaSport.com dari Football Italia, Eriksson mencoba memprediksi masa depan Mourinho di AS Roma.

Baca Juga: AS Roma Bantai CSKA Sofia, Jose Mourinho Masih Tak Puas dengan Performa I Lupi

Eriksson sebenarnya cukup terkejut Mourinho mau mengambil pekerjaan sebagai pelatih di AS Roma.

Pelatih AS Roma, Jose Mourinho.
TWITTER.COM/EUROPACNFLEAGUE
Pelatih AS Roma, Jose Mourinho.

Menurut Eriksson, AS Roma tidak terlihat seperti klub yang selama ini ditangani oleh Mourinho.

"Saya terkejut bahwa Mourinho mengambil pekerjaan di Roma," ujar Eriksson.

"Biasanya dia mengambil klub yang bisa memenangkan gelar pasti, saya tidak yakin Roma cukup baik untuk memenangkan Scudetto, saya bisa saja salah," lanjut Eriksson.

Meski demikian, pria berusia 73 tahun itu yakin Mourinho akan memiliki performa apik selama dua tahun pertama di AS Roma.

Baca Juga: Rayakan Gol seperti Anak 12 Tahun, Jose Mourinho Akui Bohong Satu Hal ke Semua Orang


Editor : Beri Bagja
Sumber : football italia
REKOMENDASI HARI INI

Performa AC Milan Tak Enak Ditonton, Pensiunan Umur 70 Tahun pun Bisa Main Lebih Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136