"This is the evolution of last year's helmet!" ????@ValeYellow46 notices a connection between his two most recent Misano helmet designs! ????#SanMarinoGP ???????? pic.twitter.com/ln5DXaKTLw
— MotoGP™???? (@MotoGP) September 18, 2021
Pada MotoGP San Marino 2020 lalu, Valentino Rossi memakai helm khusus yang bergambar pil kuat alias viagra.
Melalui nada kelakar, Valentino Rossi berujar bahwa pil kuat pada musim lalunya itu sudah bekerja dengan baik dan kini dia akan menjadi ayah.
"Ya, Viagra, ini evolusi dari musim lalu, dari helm musim lalu," kata Valentino Rossi, dilansir dari twitter resmi MotoGP.
"Musim lalu saya memiliki sebuah viagra dan tahun seorang bayi, ya (viagranya bekerja)," ujarnya.
Sesi balapan kelas utama MotoGP San Marino 2021 akan bergulir hari ini, Minggu (19/9/2021), mulai pukul 19.00 WIB.
Baca Juga: MotoGP San Marino 2021 - Gagal Rebut Poin Akan Hapus Peluang Mir Rebut Gelar Juara Dunia
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | MotoGP.com |
Komentar