Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Raih 3 Poin, Pelatih Arema FC Bingung Pemainnya Tak Bisa Cetak Gol

By Wila Wildayanti - Minggu, 26 September 2021 | 06:30 WIB
Gelandang PSIS Semarang, Jonathan Cantillana (kanan), sedang berusaha menghalau bola yang dikuasai pemain Arema FC, Hanif Sjahbandi (kiri), Kiper PSIS Semarang, Jandia Eka Putra, nampak sedang ditandu keluar lapangan saat laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 25 Septembe
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang PSIS Semarang, Jonathan Cantillana (kanan), sedang berusaha menghalau bola yang dikuasai pemain Arema FC, Hanif Sjahbandi (kiri), Kiper PSIS Semarang, Jandia Eka Putra, nampak sedang ditandu keluar lapangan saat laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 25 Septembe

Baca Juga: Setelah Liga 1, BRI Jadi Sponsor Utama Liga 2 2021?

Padahal, Dendi Santoso dan kawan-kawan berhasil menciptakan enam sampai tujuh peluang untuk bisa menjebol gawang Jandia Eka.

Arema FC mengalami kesulitan membobol gawang PSIS meski permainan tim berlangsung sangat apik.

Baca Juga: Hasil Babak I Chelsea vs Man City - Lapangan Berat Sebelah, Duet Lukaku-Werner Korsleting, 0 Tembakan Akurat

Dengan situasi ini, tentu saja Eduardo Almeida bingung sebab tak ada satu gol pun yang tercipta hingga akhir pertandingan.

“Tentang permainan hari ini, saya pikir kami telah melakukan segalanya untuk memenangi pertandingan,” ujar Eduardo Almeida dalam jumpa pers yang turut dihadiri BolaSport.com usai laga.

Baca Juga: Nekat Mainkan Serif Hasic meski Baru Gabung 2 Hari, Begini Alasan Milo

“Kami bermain dengan intensitas berkualitas, kami juga memiliki permainan yang bagus. Banyak peluang kami ciptakan tetapi tak bisa mencetak gol. Jadi, tim main bagus tetapi tidak ada gol yang tercipta.”

Penyelesaian akhir yang masih menjadi masalah utama tim asal Malang pun diakui oleh Almeida.

Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida, sedang memberikan semangat kepada para pemainnya dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida, sedang memberikan semangat kepada para pemainnya dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.

Mantan pelatih Semen Padang FC itu mengatakan bahwa pada dasarnya bisa menciptakan banyak peluang dalam sebuah pertandingan bukan hal yang mudah.

Namun, lebih sulit lagi adalah mencetak gol ke gawang lawan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136