Pertimbangan AFF pun tentunya bukan sembarang terselenggara di Singapura.
Menurut Khiev Sameth, pihaknya memprioritaskan kesehatan dan keselamatan banyak orang sehingga Singapura menjadi pilihan tepat.
AFF sendiri sangat berterima kasih dan mengapresiasi Singapura yang telah mengajukan diri untuk menjadi tuan rumah hajat besar sepak bola Asia Tenggara tersebut.
"Dengan prioritas utama kami tentang kesehatan & keselamatan semua orang yang terlibat, pada akhirnya ini adalah faktor penentu ketika menilai tawaran."
Baca Juga: Persija Belum Kalah, Perpaduan Pemain Muda dan Senior Sudah Berjalan Baik
"Kami sangat berterima kasih kepada semua anggota asosiasi yang telah menawarkan diri untuk menjadi tuan rumah turnamen di masa yang ini ini," jelasnya.
Dirinya juga sangat senang dengan antusias beberapa negara yang mendaftarkan diri menjadi tuan rumah.
Dengan antusias tersebut mengingatkan dia tentang semangat negara ASEAN.
Ke depannya AFF akan bekerja sama dengan Federasi Sepak Bola Singapura untuk memastikan gelaran kompetisi dapat berjalan dengan aman.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Aseanfootbal.org |
Komentar