Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil FP2 MotoGP Americas 2021 - Marquez Tercepat, Rossi Selisih 1,467 Detik

By Fauzi Handoko Arif - Sabtu, 2 Oktober 2021 | 06:48 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat sesi kualifikasi MotoGP San Marino 2021, Sabtu (19/7/2021).
TWITTER.COM/HRC_MOTOGP
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat sesi kualifikasi MotoGP San Marino 2021, Sabtu (19/7/2021).

Jalannya FP2 tiba-tiba menjadi seru setelah sesi hampir habis.

Francesco Bagnaia membuat manuver dengan menyingkirkan Marc Marquez karena memiliki time attack lebih cepat 2 menit 4,793 detik.

Dengan cepat, Takaaki Nakagami menyisihkan Francesco Bagnaia dengan 2 menit 4,612 detik untuk berada di puncak.

Fabio Quartararo setelah itu membuat manuver lagi. Dia meraih 2 menit 4,366 detik untuk menggeser Takaaki Nakagami di puncak.

Baca Juga: Hasil Sudirman Cup 2021 - Kalahkan Juara SEA Games, Gregoria Hidupkan Kembali Asa Indonesia

Pada flying lap, Marc Marquez berhasil membukukan waktu 2 menit 4,164 detik dan catatan itu bertahan sampai waktu FP2 selesai.

Sementara Valentino Rossi bernasib sial. Pembalap berjuluk The Doctor itu menyelesaikan FP2 menempati urutan ke-17 dengan selisih 1,467 detik dari Marc Marquez di depan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport.com
Komentar (1)
setelah fox sport tidak tayang dimana bisa lihat motogp

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X