Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kontrak Baru Tak Kunjung Kelar, Franck Kessie di Ambang Ikuti Jejak Donnarumma atau Jajal Liga Inggris

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 2 Oktober 2021 | 12:00 WIB
Gelandang tengah AC Milan, Franck Kessie, dalam masa-masa kontrak terakhir.
TWITTER.COM/PSGINFOBR
Gelandang tengah AC Milan, Franck Kessie, dalam masa-masa kontrak terakhir.

Menurut laporan yang dilansir BolaSport.com dari La Gazzetta dello Sport, Kessie bisa meninggalkan I Rossoneri pada Januari 2022.

Baca Juga: Legenda Real Madrid Ajukan Diri Jadi Pengganti Ronald Koeman di Barcelona, Cules Setuju?

Pihak Milan dilaporkan telah menawarkan kontrak baru dengan gaji senilai 6,5 juta euro (sekitar Rp107 miliar) per tahun.

Namun, tawaran yang disodorkan Milan dirasa terlalu rendah oleh Kessie.

Pemain berusia 24 tahun tersebut telah meminta kontrak dengan bayaran senilai 8 juta euro (sekitar Rp132 miliar) per tahunnya.

Milan pun belum menyanggupi permintaan Kessie yang membuat negosiasinya menjadi berlarut-larut dan tidak kunjung kelar.

Baca Juga: Ini Skuad Italia, Spanyol, Prancis, dan Belgia untuk UEFA Nations League

Di satu sisi, I Rossoneri sedang mempertimbangkan untuk menerima tawaran pada bursa transfer musim dingin 2022.

Mereka tidak ingin melihat Kessie dilepas cuma-cuma seperti Gianluigi Donnarumma dan Hakan Calhanoglu.

Gelandang tengah AC Milan, Franck Kessie, sempat mencetak gol ke gawang Manchester United sebelum dianulir wasit lantaran handball.
TWITTER.COM/ACMILAN
Gelandang tengah AC Milan, Franck Kessie, sempat mencetak gol ke gawang Manchester United sebelum dianulir wasit lantaran handball.


Editor : Beri Bagja
Sumber : La Gazzetta dello Sport, football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Bawa Kabar Bagus ke AC Milan, Eliano Reijnders Bocorkan Masa Depan Sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X