View this post on Instagram
Guna mempertahankan pencapaian apik di seri pertama, Ian mengatakan bahwa timnya harus bisa mempertahankan konsistensi.
Lebih jauh, ia menargetkan permainan skuad Mahesa Jenar dapat lebih berkembang ke depannya.
“Kami butuh konsistensi. Hasil bagus di seri satu kemarin yang didapat oleh tim harus kita jaga dan kita tingkatkan untuk menjaga posisi kami di klasemen,” jelasnya.
Baca Juga: Persis Solo vs PSIM - Derbi Mataram tanpa Pemanang, Kiper PSIM Sulit Dibobol Beto dkk
Untuk meraih hasil maksimal dari Persik, Ian telah melakukan beberapa simulasi pertandingan.
Mulai dari taktikal saat bermain normal dan strategi saat situasi set piece.
“Hari ini kami lakukan sedikit simulai. Baik untuk game mau pun situasi bola mati. Itu sangat penting untuk meraih kemenangan pada laga besok Jumat,” ujarnya.
View this post on Instagram
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | psis.co.id |
Komentar