Lebih lanjut, Hendri Susilo menjelaskan perkembangan dari Paulo Henrique.
Baca Juga: Pelatih Persib Bandung: Tekanan yang Paling Besar Ada di dalam Diri Sendiri
"Saya pikir dia, hamstringnya juga serius ya, artinya kemarin saya tanya dia, dia bilang saya coba, saya masukan dalam satu sesi latihan belum bisa," ujar Hendri Susilo.
"Paulo Henrique mungkin butuh waktu lama yang dari saya perkirakan," ujarnya.
Saat ini posisi Persiraja berada di juru kunci klasemen sementara dengan empat poin.
Sementara Madura United berada di posisi ke-13 dengan delapan poin.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar