Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kontrak dengan Thailand Habis, Rexy Mainaky Jadi Wakil Direktur Kepelatihan BAM

By Delia Mustikasari - Rabu, 27 Oktober 2021 | 11:15 WIB
Pelatih Kepala Tim Nasional Bulu Tangkis Thailand, Rexy Mainaky.
DELIA MUSTIKASARI/BOLASPORT.COM
Pelatih Kepala Tim Nasional Bulu Tangkis Thailand, Rexy Mainaky.

"Kami senang Rexy akan bergabung dengan tim pelatih," kata Norza dalam keterangannya, Senin (25/10/2021) dilansir BolaSport.com dari The Star.

"Penunjukan ini merupakan bagian integral untuk memperkuat kemajuan yang telah dibuat BAM dalam beberapa tahun terakhir dalam mengejar kesuksesan kami yang tak tergoyahkan," ucap Norza.

"Rexy adalah pelatih yang baik dan berpengalaman dengan rekam jejak yang luar biasa. Dia akan diberikan indikator kinerja kunci khusus untuk segera merevitalisasi dan lebih memotivasi ganda muda kami," tutur Norza.

Rexy akan menjadi orang Indonesia kelima yang bergabung dalam susunan kepelatihan BAM, yang sudah beranggotakan Hendrawan (tunggal putra), Indra Wijaya (tunggal putri), Flandi Limpele (ganda putra), dan Paulus Firman (ganda campuran).

Rexy merupakan peraih medali emas ganda putra pada Olimpiade Atlanta 1996 bersama Ricky Soebagja.

Thailand menjadi negara kelima yang ditangani Rexy dalam kariernya sebagai pelatih.

Pria berusia 53 tahun ini mengantar Thailand menjadi runner-up pada Uber Cup 2018 yang digelar di Bangkok, Thailand.

Baca Juga: Jadwal French Open 2021 - Praveen/Melati dan Ahsan/Hendra Tampil Hari Ini


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Vinicius Cedera, Waktunya Kylian Mbappe Jadi Bintang Utama Real Madrid Selama 3 Minggu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136