Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penurunan Prestasi Valentino Rossi Justru Selamatkan Masa Depan MotoGP

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 1 November 2021 | 15:30 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, bersiap-siap masuk ke lintasan pada sesi latihan bebas MotoGP Italia di Sirkuit Mugello, Italia, 28 Mei 2021.
PETRONAS YAMAHA SRT
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, bersiap-siap masuk ke lintasan pada sesi latihan bebas MotoGP Italia di Sirkuit Mugello, Italia, 28 Mei 2021.

Adapun pada musim ini Rossi hampir tidak tersentuh oleh radar karena kesulitan besar yang dialaminya.

Pembalap berusia 42 tahun itu lebih banyak menghabiskan waktunya di barisan belakang. Hanya tiga kali dia finis di posisi 10 besar pada musim ini.

Kendati ada anggapan bahwa Rossi terlambat pensiun dari MotoGP, Uncini angkat topi dengan semangat berlomba yang dimiliki pembalap asal Tavullia tersebut.

Uncini berpendapat bahwa prestasi besar Rossi sebagai pembalap semata-mata terjadi karena kecintaannya yang begitu besar dengan dunia motor.

Baca Juga: MotoGP Emilia Romagna Terlalu Indah, Valentino Rossi Mau Pensiun Sekarang Aja

"Secara pribadi, saya sangat mengagumi hasratnya untuk berlomba di atas usia 40 tahun," kata pria yang terpaksa pensiun muda karena kecelakaan parah.

"Saya ingin mengatakan bahwa saya pikir dia masih kompetitif."

"Kami yang berada di industri ini akan merindukannya, terutama di Komite Keselamatan, di mana dia selalu memberi kami saran yang sangat berguna."

Rossi akan berlomba dua kali lagi sebelum gantung helm yaitu pada MotoGP Algarve pada 7 November dan MotoGP Valencia pada 14 November.

Baca Juga: Kisah Pria 33 Tahun yang Dapat Helm Valentino Rossi di Sirkuit Misano

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Siaran Liga Champions, Bisa Nonton Super Bigmatch Real Madrid vs AC Milan di Televisi dan Streaming

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X